Rabu, 14 Januari 2015

Tips bangun pagi ala adwops



Semakin banyaknya aktifitas maka semakin letih pula tubuh ini menopangnya, misalnya saja saya yang seorang mahasiswa teknik sipil.Tugas yang bertubi-tubi belum lagi saya yang aktif di kegiatan ormawa (organisasi mahasiswa) otomatis bikin badan letih seharian dan tidur juga gak karuan karena tugas yang harus dikerjakan sampai larut malam. Oke baiklah kita langsung menuju ke poin utama kita, berikut tips bangun pagi ala adwops :D
1.niat
Tanamkan niat dalam hati bahwa esok pagi hari saya punya tanggung jawab yang harus saya realisasikan.
2.alarm
Alat tukang bangunin yang otomatis hehe. Pakai saja alarm buat bangunin kamu, tapi alat ini tidak selalu berhasil pada semua orang, biasanya ada orang yang sudah biasa mematikan alarmnya tanpa sadar, yang tidurnya kayak orang mati dll. Namun dalam hal ini anda bisa menyetel alarm handphone anda menggunakan suara2 seperti suara mama atau ayah atau orang yang anda segani.
3.sesuaikan kegiatan malam hari
Begadang salah satu pemicu telat bangun pagi,jadi cobalah untuk mengatur kegiatan anda lagi, misalnya dengan mengerjakan pekerjaan anda di waktu luang siang hari atau jika ada waktu sore maka anda bisa menyempatkannya.
4.percepat jam tidur
Tidurlah segera apabila tidak ada hal yang penting untuk dikerjakan, jadi anda bisa bangun cepat dan anda juga lebih fit keesokan harinya.jika belum ngantuk anda bisa minum susu putih hangat dll.

Categories:

0 komentar:

Posting Komentar

Copyright © MAKE IT FUN | Powered by Blogger

Design by Anders Noren | Blogger Theme by NewBloggerThemes.com | BTheme.net      Up ↑